Ruas jalan Mataram-Tanjung merupakan ruas jalan yang memiliki kesibukan lalu lintas yang cukup tinggi dan merupakan ruas jalan yang menghubungkan Kota Mataram dan Kabupaten Lombok Utara. Secara…
Perkerasan beton berpori salah satu perkembangan teknologi beton sekarang ini, dilakukan usaha untuk meningkatkan kinerja beton menjadi lebih efektif dan efisien sebagai bahan perkerasan jalan.…
Jembatan Sulin merupakan salah satu jembatan di Pulau Lombok yang berperan penting untuk menghubungkan kota Mataram dengan BIL (Bandara Internasional Lombok) yang terletak di Kokok Sulin Desa K…
Jembatan Sulin merupakan salah satu prasarana transportasi darat yang mempunyai peranan penting yang menghubungkan kota Mataram dengan BIL (Bandara Internasional Lombok) yang terletak di Kokok Su…
Kota Bima merupakan wilayah yang sering dilanda banjir bandang yang disebabkan oleh curah hujan yang tinggi, banjir kiriman dari hulu dan sistem drainase yang kurang baik. Bencana banjir ini juga…
Pulau Lombok terletak pada daerah rawan gempa karena berada pada 2 pembangkit gempa dari Selatan dan Utara. Setidaknya ada lima gempa berkekuatan magnitudo lebih dari 5,5 SR dalam kurun waktu 4…
Bandar Udara Sultan Muhammad Salahudin adalah sebuah bandara yang terletak di Kecamatan Palibelo, Kabupaten Bima, Nusa Tenggara Barat. Bandar Udara Sultan Muhammad Salahuddin melakukan perawata…
Bendung merupakan bangunan sungai yang dibuat untuk memenuhi kebutuhan irigasi. Pembendungan sungai akan mengakibatkan perbedaan elevasi yang cukup besar antara hulu dan hilir bendung dan menga…
Pembangkit Listrik Tenaga Minihidro (PLTM) Segara yang terdapat di desa Bentek, kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat memiliki mesin pembangkit yang mampu menyuplai daya hingga 7 MW,penurun…