Perpustakaan Fakultas Teknik

Universitas Mataram

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Bantuan
  • Pustakawan
  • Area Anggota
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
No image available for this title

Tugas Akhir Sipil

KAJIAN KANDUNGAN OKSIDA BESI, SIFAT FISIKA, DAN KUAT TEKAN PASTA SEMEN DENGAN VARIASI CAMPURAN PPC DAN PCC

FEHANS LINARDI - Nama Orang;

Dengan berkembangnya produk semen PPC dan PCC yang semakin mendominasi
dipasaran, maka perlu dilakukan penelitian secara komprehensif terhadap jenis- jenis
semen tersebut untuk beton. Penelitian lebih mendalam yang perlu dilakukan adalah sifat
kimia dan fisika dari semen yang digunakan, juga pada kekuatan permukaan beton serta
kekuatan tekan dari beton itu sendiri. Namun pada penelitian ini di titik beratkan pada
penggunaan dua jenis semen, yaitu semen Rajawali tipe PPC dan semen Tiga Roda tipe
PCC dalam satu campuran pasta semen dan pengaruhnya terhadap kuat tekan pasta semen.
Pada penelitian ini dilakukan pengujian pasta semen dengan menggunakan jenis
semen Portland Pozzoland Cement ( PPC), dan Portland Composite Cement (PCC)
dengan perbandingan variasi campuran PPC terhadap PCC : (100 : 0), (90 : 10), (80 : 20),
(70 : 30), (60 : 40), (50 : 50), (40 : 60), (30 : 70), (80 : 20), (90 : 10), (0 : 100)
menggunakan metode destructive. Pengujian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh
variasi semen terhadap kuat tekan pasta semen. Pengujian kuat tekan pasta semen
berdasarkan SNI 03-6825-2002 dan menggunakan benda uji pasta semen berbentuk kubus
ukuran 5 x 5 cm. Prosedur pengujian yang dilakukan yaitu pengujian kimia dan fisika
pada semen serta pengujian mekanik pada pasta semen dengan metode destructive
menggunakan mesin tekan dengan bidang tumpuan dari baja 60 HRB. Pengujian mekanik
pasta semen dilakukan setelah pasta semen berumur 28, 45 dan 90 hari.
Dari hasil pengujian kimia semen diperoleh persentase besi (Fe₂O₃) jenis semen
PPC lebih besar yaitu sebesar 3,11 % daripada semen PCC yaitu 2,91 %. Pada pengujian
fisika semen didapatkan bahwa semen PCC memiliki waktu ikat awal dan akhir tercepat
sedangkan semen PPC memiliki waktu ikat awal dan akhir terlama. Pengaruh sifat kimia
dan fisika semen berbanding lurus dengan kekuatan pasta semen. Hasil kuat tekan ratarata tertinggi yaitu pada campuran PPC : PCC (50 : 50) sebesar 64,40 MPa pada umur 90
hari, dan kuat tekan terendah didapatkan oleh perbandingan semen jenis PPC : PCC (20 :
80) sebesar 38,40 MPa pada umur 28 hari


Ketersediaan

Tidak ada salinan data

Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
628.42.Feh.k
Penerbit
Universitas Mataram : Fakultas Teknik Unram., 2020
Deskripsi Fisik
xiii,40 Hlm; Illus; 21x29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
628.42
Tipe Isi
other
Tipe Media
computer
Tipe Pembawa
audio disc
Edisi
Edisi 1 Jilid 1
Subjek
Portland Pozzoland Cement
Limbah pabrik Limbah, Teknologi Fisika material
Info Detail Spesifik
KAJIAN KANDUNGAN OKSIDA BESI, SIFAT FISIKA, DAN KUAT TEKAN PASTA SEMEN DENGAN VARIASI CAMPURAN PPC DAN PCC
Pernyataan Tanggungjawab
FEHANS LINARDI
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Komentar

Anda harus login sebelum memberikan komentar

Perpustakaan Fakultas Teknik
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Ruang Baca Fakultas Teknik

Kami menyedian Buku ajar ilmu teknik dan Tugas Akhir mahaiswa Fakultas Teknik Universitas Mataram

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2025 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pencarian Spesifik